Jumat, 11 November 2011

Langkah - Langkah Penelitian

I. Langkah Persiapan
  1. Mengidentifikasi Masalah
  2. Merumuskan dan membatasi masalah
  3. Mengadakan study kepustakaan
  4. Merumuskan tujuan dan manfaat penelitian
  5. Merumuskan asumsi dan hipotesis/pertanyaan penelitian
  6. Merumuskan metode penelitian
  7. Merumuskan populasi dan sampel
  8. Merumuskan lay out (kisi-kisi) instrumen
  9. Merumuskan butir-butir pertanyaan
  10. Menyusun persiapan teknis
II. Langkah Pelaksanaan
  1. Mengumpulkan data
  2. Mengolah dan menafsirkan data
  3. Menyusun draf laporan
III. Langkah pelaporan
  1. Seminar hasil penelitian
  2. Menyempurnakan laporan
  3. Mendistribusikan dan menggunakan hasil penelitian

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

review www.5power.blogspot.com on alexa.com